Berita & Artikel

Temukan Informasi Terbaru dari Kami

chickens-on-traditional-free-range-poultry-farm-2021-08-29-19-48-39-utc 1(1)

Tak Banyak yang Tahu, Iguana Ternyata Hewan Herbivora, Dengar Kata Pakar soal Pakan yang Pas

Hewan repil seperti Iguana populer di Indonesia sejak beberapa tahun ini. Orang mulai memelihara sebagai hewan reptil seperti Iguana karena bentuknya unik dan dan cukup jinak jika dirawat (domestikasi) dengan benar. Tapi orang awam sering tak tahu bahwa Iguana yang merupakan hewan eksotik ini tidak suka daging alias vegetarian dan pakan utamanya adalah sayur-sayuran.

 

Maka Iguana tidak akan menggigit manusia.

“Iguana adalah hewan herbivora alami yang membutuhkan makanan harian berupa sayuran dan buah-buahan segar,” kata Roysandi, S.Pt, praktisi Animal Center Drh. Nugroho, Kalipancur Semarang, Selasa 13 September.

 

Ada beberapa makanan yang cocok untuk hewan reptil ini adalah kangkung, sawi, lobak dan asparagus.

 

Iguana juga menyukai buah-buahan, terutama pisang.Mengapa Iguana menolak daging? Rupanya hewan ini tidak dapat mencerna daging sehingga menimbulkan masalah pencernaan.

 

Iguana membutuhkan banyak kalsium dan fosfor untuk menjaga kesehatan tulangnya.***

 

Sumber : https://www.suaramerdeka.com/gaya-hidup/pr-044700663/tak-banyak-yang-tahu-iguana-ternyata-hewan-herbivora-dengar-kata-pakar-soal-pakan-yang-pas

Kami Menghasilkan Produk Obat yang Sesuai dengan Iklim dan Jenis Penyakit Hewan di Indonesia

Scroll to Top
Chat WhatsApp
1
Butuh Bantuan?
Selamat datang di website PT Eka Farma, pelopor obat hewan Indonesia yang terkemuka di Indonesia.

Silahkan menghubungi kami untuk mengetahui informasi lebih lanjut.